Panduan Membuat Halaman About Di Blogger Yang Baik
Membuat Halaman About Di Blogger - Salah satu point penting dalam membuat blog atau website adalah data diri tentang situs atau blog tersebut.
Ibarat orang jika ingin berkenalan, tentu orang tersebut akan mengatakan siapa dirinya, dari mana asalnya dan kerja apa?
Begitupun dengan halaman about di blogger. Halaman ini dibuat untuk memberi informasi atau keterangan siapa pemilik blog atau situs ini? topik apa yang dibahas pada situs atau blog ini?
Intinya itu adalah identitas dari situs blog secara umum.
Orang bisa dikenal dengan adanya identitas. Begitu juga dengan blog harus ada identitasnya.
Agar mesin pencari juga tahu siapa yang bertanggung jawab dengan blog atau situs tersebut. Tanpa identitas kita tidak bisa diketahui oleh orang lain.
Jadi ketika anda membuat blog atau website membuat halaman identitas atau yang sering dikenal dengan about us atau tentang penting untuk di buat.
Dan tidak jelas pula.. nah hal seperti itu perlu di hindari.
Ketika tutorial dibuat, tampilan blogger ini sudah berubah sejak bulan juni atau juli 2020.
Jadi silahkan sesuakan tampilan anda dengan tutorial ini jika anda masih menggunakan tampilan lama.
1. Silahkan login blogger dulu
2. Pilih pada menu HALAMAN dan klik +HALAMAN BARU
3. Pada JUDUL tulis ABOUT atau TENTANG
4. Pada HALAMAN tulis deskripsi yang menjelaskan tentang blog anda. Kebanyakan di isi dengan profil singkat pemilik blog dan tetang isi blog sendiri membahas topik apa?
Demikianlah artikel ini saya buat, Apabila ada kalimat yang lebih baik untuk mengisi halaman about ini silahkan sampaikan disini melalui kotak komentar atau kontak blog ini.
Artikel ini sebagai pengembangan dari cara membuat blog di blogger yang baik dan benar. Dan pengembangan dari cara membuat halaman penting pada blogger.
Apabila artikel ini bermanfaat, silahkan share artikel ini ke media sosial anda agar teman-teman di group anda tahu tentang informasi cara membuat halaman about us di blogger dengan baik.
Ibarat orang jika ingin berkenalan, tentu orang tersebut akan mengatakan siapa dirinya, dari mana asalnya dan kerja apa?
Begitupun dengan halaman about di blogger. Halaman ini dibuat untuk memberi informasi atau keterangan siapa pemilik blog atau situs ini? topik apa yang dibahas pada situs atau blog ini?
Intinya itu adalah identitas dari situs blog secara umum.
Orang bisa dikenal dengan adanya identitas. Begitu juga dengan blog harus ada identitasnya.
Agar mesin pencari juga tahu siapa yang bertanggung jawab dengan blog atau situs tersebut. Tanpa identitas kita tidak bisa diketahui oleh orang lain.
Jadi ketika anda membuat blog atau website membuat halaman identitas atau yang sering dikenal dengan about us atau tentang penting untuk di buat.
Tips Membuat Halaman Tentang Pemilik Blog
Dalam membuat halaman tentang pemilik blog. Ada beberapa hal yang harus diperhatikan sebelum anda membuatnya.- Pada halaman ini berikan informasi yang jujur dan valid
- Buatlah simple dan sederhana
- Tidak bertele-tele
- Hindari membuat halaman ini terlalu panjang
- Gunakan bahasa yang mudah dipahami
- Ketika membuat posisikan anda sebagai orang yang membaca blog anda.
- Beri gambar yang menarik jika diperlukan
Dan tidak jelas pula.. nah hal seperti itu perlu di hindari.
Panduan Membuat Halaman About Blogger
Untuk membuatnya silahkan ikuti tutorial dibawah ini. Jika dengan tutorial tertulis masih bingung anda bisa melompati dengan melihat tutorial videonya.Ketika tutorial dibuat, tampilan blogger ini sudah berubah sejak bulan juni atau juli 2020.
Jadi silahkan sesuakan tampilan anda dengan tutorial ini jika anda masih menggunakan tampilan lama.
1. Silahkan login blogger dulu
2. Pilih pada menu HALAMAN dan klik +HALAMAN BARU
3. Pada JUDUL tulis ABOUT atau TENTANG
4. Pada HALAMAN tulis deskripsi yang menjelaskan tentang blog anda. Kebanyakan di isi dengan profil singkat pemilik blog dan tetang isi blog sendiri membahas topik apa?
Contoh Isi Halaman :5. Jika JUDUL dan ISI HALAMAN sudah terisi bisa langsung klik PUBLIKASIKAN. Contoh silahkan lihat pada gambat dibawah ini.
Terima kasih telah mampir untuk berkunjung di blog ini.
Blog ini dibangun mulai saya berkecimpung dunia komputer, Dengan menggunakan blog saya bisa mencatat apa yang saya pelajari dari hari kehari untuk saya catat pada blog ini.
Dengan harapan saya tidak lupa mempelajari apa yang saya kerjakan. melalui blog ini saya juga bisa mengingat tentang hal-hal apa saja yang telah aku pelajari.
Harapan lain semoga blog ini juga bisa bermanfaat bagi pembaca setia [namablog.com] sehingga memberi inspirasi saya untuk terus menambah catatan-catatan penting yang telah saya lalui melalui blog ini.
Saran dan kritik akan selalu kami terima dengan harapan bisa membangun blog ini lebih baik.
Semoga anda dapat memetika manfaat dari blog ini.
Panduan Video
Untuk memudahkan anda dalam memahami dari panduan ini, silahkan simak video singkat tentang cara membuat halaman About Us.Demikianlah artikel ini saya buat, Apabila ada kalimat yang lebih baik untuk mengisi halaman about ini silahkan sampaikan disini melalui kotak komentar atau kontak blog ini.
Artikel ini sebagai pengembangan dari cara membuat blog di blogger yang baik dan benar. Dan pengembangan dari cara membuat halaman penting pada blogger.
Apabila artikel ini bermanfaat, silahkan share artikel ini ke media sosial anda agar teman-teman di group anda tahu tentang informasi cara membuat halaman about us di blogger dengan baik.
Posting Komentar untuk "Panduan Membuat Halaman About Di Blogger Yang Baik"
--> Berkomentarlah secara bijak dan sopan
--> Berkomentar dengan url ( mati / hidup ) tidak akan di publish